RadarURL

18 Desember 2007

Toshiba L30 ku

Laptop Toshiba L30 ku dapat dari t4 kerja. ku install dual OS (linux n windows), untuk linux saat ini aku install ubuntu 7.10 gutsy gibbon, tapi diriku dapat kendala yaitu sound card yang membisu alias tak dapat mengeluarkan suara blass (baca:sama sekali). Di windows nya semua h/w berjalan dengan baik.
Untuk Linux Ubuntunya dengan dibantu teman pada
file alsa-base

root@binlondon:~# nano /etc/modprobe.d/alsa-base

ditambah baris

alias snd-card-0 snd-hda-intel
options snd-hda-intel model=toshiba position_fix=0

dan disimpan
setelah di reboot, ternyata ada kemajuan, yaitu sound nya bisa berbunyi jika di tambah sound external (pake jack) meskipun suara yang dihasilkan amat sangat kecil sekali.

Pada distro linux yang lain(slax,centOS,SuSe,Mandriva), deteksi h/w pun tidak sempurna, ada salah satu ato lebih h/w yang tdk dapat berjalan dengan semestinya.

1 komentar:

anom mengatakan...

Sabar mas. Kalau mau coba aja driver soundnya OSS. Canggih loh and free juga. Kalau dah diniati ntar sukses deh. Kayak saya dulu pake Linux awal-awal bingung tapi sekarang kalo ada yang ndak langsung jalan memacu saya untuk mencari dan belajar.
Kalau mau instant emang pake windows aja. tapi jangan lupa yang asli plus officenya juga. Kalau ndak emang waktunya pindah ke linux. Ditanggung tambah pintar.
O iya saya pake HP 520. opensuse 10.3 dan Ubuntu 7.10. Lancar dengan sedikit tweaking.